
Visi : “Mewujudkan Laboratorium RSK&E UNTIRTA sebagai Pusat Pengembangan Riset Ergonomi dan Lingkungan di Indonesia Tahun 2035”
Misi :
1.Menyelenggarakan Praktikum RSK&E dengan Pelayanan Prima.
2.Membentuk Pusat Studi Ergonomi dan Keselamatan Kerja sebagai Bentuk Partisipasi dalam Mengembangkan Lingkungan Kerja yang Aman dan Memiliki Produktivitas Kerja yang Tinggi.
3.Melakukan Kerja Sama dan Pengembangan Riset di Bidang Ergonomi dan Lingkungan dengan Stakeholder.
Deskripsi : Laboratorium Rekayasa Sistem Kerja & Ergonomi (RSK&E) yang berdiri sejak tahun 2007 merupakan salah satu laboratorium di jurusan Teknik Industri Universitas Sultan Ageng Tirtayasa yang memiliki fungsi sebagai sarana pengembangan keilmuan dalam bidang ergonomi serta perancangan sistem kerja. Laboratorium RSK&E memiliki fasilitas penunjang diantaranya adalah ruang iklim, ruang asisten, serta peralatan yang dapat digunakan untuk penunjang kegiatan belajar mengajar serta praktikum ataupun kegiatan penelitian. Peralatan tersebut diantaranya adalah kursi antropometri, alat ukur lingkungan fisik seperti lux meter, sound level meter, anemometer dan yang lainnya serta alat ukur fisiologi kerja serta peralatan lain.
Kegiatan :
1.Praktikum Perancangan Teknik Industri 1
2.Kunjungan Mata Kuliah EPSK 1
3.Ergo Club
Asisten Laboratorium 2022/2023 :
- Rezi Alvizar (Koordinator)
- Siti Rahmania
- Rara Anggraeni
- Suherti
- Muhammad Hisyam
- Novita Komala Sari
- Mochamad Tri Maulana
- Faris Musthofa
- Dwi Nur Rohmah
- Nazza Nur Jamalina
- Aryu Mulia Putri W
- Wardah Hanifah
- Peti
- Siti Watsiqoh
Kontak :
Instagram : rske.ftuntirta
Line@ : @hoj8169k
E-mail : [email protected]